Posts

Showing posts from 2017

BYS COSMETICS OPENING COUNTER AT CENTRO MALL BALI (EVENT REPORT)

Image
Haloo gengs... Liburan panjang tahun baru ini kalian mau kemana? Please, take care ya sekarang cuaca lagi ekstream, jangan main jauh jauh. Aku bahkan sengaja men- skip dulu jadwal travelling karena sedikit was was dengan kondisi cuaca akhir akhir ini. Untuk mengisi waktu weekend, aku memilih aktif datang di event cosmetics bersama temen temen dari Bali Beauty Blogger. Seperti akhir pekan lalu, kami datang ke acara opening outlet BYS di mall Centro. Nah aku akan share pengalaman selama mengikuti event tersebut. Display BYS Cosmetics Sebelumnya kalian udah familiar kan dengan brand cosmetics ini? kalo belum yuk kenalan dulu. Jadi kemaren saat aku instastories, banyak yang nanya di dm tentang BYS, brand dari mana sih? / apasih kak BYS itu? Baiklah akan aku jawab sesuai dengan apa yang aku ketahui ya, sebenernya BYS adalah singkatan dari Be Your Self yang berasal dari Australia. BYS mempunyai produk yang sangat lengkap. Dari mulai foundation, eyeshadow, corector, serum,

My Top 5 Favorite Beauty Products of 2017

Image
Hallo beauty addict... Ga kerasa ya kita udah berada di penghujung tahun aja nih, bentar lagi masuk babak baru, yay 2018 ^_^  i wish i could be better dan semoga cepet dihalalin sama jodoh #ehhh Nah di penghujung tahun ini aku dan temen temen newbie bali beauty blogger ngadain sebuah challenge untuk mereview apa aja sih produk favorit yang kita suka pada bulan ini. Akupun cukup lama menentukan 5 produk favoritku, karena jujur aku hampir menyukai semua produk yang ak punya, hoho But, yah aku harus menentukan top 5 beauty produk fav bulan ini, So let's starting guyss... 1. Aloevera gel Nature Republik Beauty produk yang pertama aku suka adalah aloevera gel nature republik. Semua orang pasti  sudah pernah membicarakan ini, aku ga tau lagi bagaimana mengatakan sayangku sama dia, karena ku sendiri termasuk pecinta lidah buaya wich is banyak banget manfaat dari si ijo ini. Dari mulai nyegerin wajah, nenangin, dan ngebuat wajah bersih kenyal. Jadi kalo ada bran

Wild Honey Facial Mask Sensatia Botanica 100% Alami (Review)

Image
Hallo beauty addict... Kali ini aku ga bahas tentang gincu kok, aku mau bahas tentang masker. Yaps, for the first time aku bicarain tentang masker. Dahulu kala, ku bukan tipe orang yang rutin menggunakan masker, tapi karna waktu itu kulitku kusam bruntusan penuh noda karena di tumpuk terus sama makeup tiap hari akhirnya aku memutuskan untuk mencoba rutin menggunakan masker minimal 1x seminggu. Sampai saat ini salah satu masker yang menjadi andalanku adalah dari brand Sensatia Botanica yang berjudul Wild Honey Facial Mask. Yang belum tau bahwa sensatia ini adalah brand skincare local yang produksinya di Bali, tepatnya di desa Karangasem. Kesemua produknya sudah terdaftar BPOM dan perusahaannya sudah mendapat ijin legal dari pemerintah setempat. Makin excited karna ada di bali. Yang paling menarik dari produk Sensatia Botanica ini bahwa kesemua produknya terjamin alami 100%. Mereka menggunakan bahan bahan alami seperti madu, minyak kelapa, minyak bunga, dll.

Mineral Botanica Soft Matte Lip Cream 018 Chocho Pumpkin & 019 Angelic Peach

Image
Hai lipcream addict...  Kali ini aku mau me-review salah satu lipcream lokal hits yang beberapa waktu lalu sempat booming. Yuk mari kita bahas sedikit tentang Mineral Botanica Soft Matte Lipcream . Mungkin sebagaian dari kalian beranggapan bicarain lipstik ini sekarang sudah basi banget ya, tapi tak apalah ya, karena lipstik bagus biasanya never end hehe :D  Sebelumnya  lipcream Mica (sebutan untuk produk dari mineral botanica) sudah mengeluarkan 10 shade dengan warna warna yang beragam, dan beberapa waktu yang lalu mereka kembali mengeluarkan 10 warna lagi yang performanya semakin oke. Kenapa aku bilang oke, karena dulu aku sempet nyobain salah satu shade dari kesepuluh warnanya, dan ga ada suprising sama sekali. Teksturnya cair banget, banyak warna yang terlihat neon di bibir, dan kurang waterprof. Sehingga banyak beauty blogger/vlogger menyarankan agar teksur dan range warnanya diperbaharui. Dan ternyata pihak mineral botanica mendengar kritik dan saran para beauty blogger

ABSOLUTE NEWYORK PALETTE EYESHADOW & VELVET LIPPIE

Image
Hai beauty addict... Beberapa waktu lalu aku up event report saat menghadiri event opening store absolute newyork yang diadakan di sogo, Kuta, Bali. Nah gimana kalo sekarang kita ngebahas racun racun yang aku dapet dari event tersebut. yuk langsung aja... Untuk yang pertama kita bahas adalah palette eyeshadownya. Absolute Newyork mengeluarkan palette yang mereka beri nama ICON. Ada tiga shade yang masing masing diberi nama twilight, expossed dan smoked. Twilight lebih ke warna bold warna warni, exposse lebih kearah nude tinny dan smokked lebih kearah dark bold. nah kemaren para beauty blogger diberi kesempatan untuk bebas memilih shade yang mereka mau. Dan akhirnya aku memilih icon twilight utuk eyeshadownya dan vampette untuk velvet lippienya. Alasan mengapa aku memilih twilight, karena  varian warnanya lebih banyak. Warna warnanya bisa kita gunakan untuk daily maupun makeup party. Sedangkan lipcreamnya karena aku jatuh cinta pada pandangan pertama, *hehe. A